Lirik Lagu Ikke Nurjanah - Melati
Lirik Lagu Melati - Ikke Nurjanah
Judul Lagu : Melati
Ciptaan : OM. Antara
Artist : Ikke Nurjanah
Genre : Dangdut Lawas
Musik : OM. Antara
Lirik Lagu Melati
Kesepian melanda kalbu
Betapa sedih jiwaku
Saksi suci tiada arti
Harum semerbak mewangi
Engkau bungaku melati
Warnamu putih berseri
Lambang kasihku yang suci
Silih berganti kumbang datang
Hanya mencari madu
Datang dan pergi kepadamu
Dengan cumbu dan rayu
Semuanya hanya palsu
Harum semerbak mewangi
Engkau bungaku melati
Kini setelah bunga layu
Kesunyian melanda kalbu
Tiada kumbang datang lagi
Bunga melati tiada berseri
Betapa sedih kau bungaku
Bagai nasib cintaku
Angin yang datang membuatmu
Harus jatuh ke bumi
Cinta suci tak berarti
Harum semerbak mewangi
Engkau bungaku melati
Kini setelah bunga layu
Kesunyian melanda kalbu
Tiada kumbang datang lagi
Bunga melati tiada berseri
Betapa sedih kau bungaku
Bagai nasib cintaku
Angin yang datang membuatmu
Harus jatuh ke bumi
Cinta suci tak berarti
Harum semerbak mewangi
Engkau bungaku melati