Song title : Kata Hati
Songwriter : Ibrahim Castello
Artist / Vocal : Nella Kharisma & Gerry Mahesa
Genre : Dangdut
Music : Lagista
Publisher / Distribution : Perdana Record
Lirik Lagu Nella Kharisma & Gerry Mahesa - Kata Hati
Lirik "Kata Hati" yang di bawakan oleh Nella Kharisma & Gerry Mahesa ini merupakan lagu hasil ciptaan Ibrahim Castello. Lagu ini di distribusikan oleh Perdana Record bareng Lagista Musik.
Lirik Kata Hati - Nella Kharisma & Gerry Mahesa
Lk :
Kata hati berkata slalu
Rasa rindu dalam pelukmu
Hati pilu resah slalu
Tanpa kamu
Pr :
Sabar dulu hai kekasihku
Aku tau tentang hatimu
Jangan ragu tentang aku
Cinta kamu
Lk :
Tak sabar ku tuk meminangmu
Satu kata ikrar janjiku
Di penghulu bersamamu
Slalu
Pr :
Jika itu yang kamu mau
Bilang dulu ayah ibuku
Minta restu
Cintaku dambamu
INTRO
Lk :
Hai sayangku
Jika kamu tau
Bahagia hatiku
Dalam satu rumah bersamamu
Pr :
Hai kasihku
Ku merasa sepertimu
Bahagia hatiku
Nikmati dunia bersamamu
Ft :
Cintaku dan cintamu kini menyatu
Abadi dalam seirama denganku
Tetap menjaga seperti yang waktu dulu
Kata hati berkata slalu
Rasa rindu dalam pelukmu
Hati pilu resah slalu
Tanpa kamu